Pengaruh Kualitas Produk, Promosi, dan Personal Branding Seventeen Terhadap Keputusan Pembelian Merchandise Seventeen pada Komunitas Carat Jabodetabek
Keywords:
Kualitas Produk, Promosi, Personal Branding, kepuasan PembelianAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui; (1) pengaruh kualitas produk terhadap keputusan pembelian merchandise Seventeen pada komunitas Carat Jabodetabek, (2) pengaruh promosi terhadap keputusan pembelian merchandise Seventeen pada komunitas Carat Jabodetabek, (3) pengaruh personal branding Seventeen terhadap keputusan pembelian merchandise Seventeen pada komunitas Carat Jabodetabek, dan (4) pengaruh kualitas produk, promosi, dan personal branding Seventeen terhadap keputusan pembelian merchandise Seventeen pada komunitas Carat Jabodetabek. Dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan penyebaran kuesioner pada komunitas Carat di Jabodetabek sebanyak 190 responden yang diuji menggunakan software IBM SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; (1) kualitas produk berpengaruh terhadap keputusan pembelian, (2) promosi berpengaruh terhadap keputusan pembelian, (3) personal branding berpengaruh terhadap keputusan pembelian, dan (4) kualitas produk, promosi, dan personal branding berpengaruh terhadap keputusan pembelian.
References
Apriyani M. (2021). Pengaruh Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian Skincare Scarlett Whitening pada Platform Digital. In Productivity (Vol. 2, Issue 4).
Ardiansyah, M. F., & Khalid, J. (2022). HUMANTECH JURNAL ILMIAH MULTI DISIPLIN INDONESIA.
Astuti, R., Ardila, I., Rahman Lubis, R., Ekonomi dan Bisnis, F., & Muhammadiyah Sumatera Utara Jl Kapten Muktar Basri No, U. (2021). Pengaruh Promosi Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Merek Converse The Effect of Promotion and Product Quality on the Purchase Decision of Converse Brand Shoes (Vol. 2, Issue 2).
Br Marbun, M., Ali, H., & Dwikoco, F. (2022). PENGARUH PROMOSI, KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUTUSAN PEMBELIAN TERHADAP PEMBELIAN ULANG (LITERATURE REVIEW MANAJEMEN PEMASARAN). 3(2). https://doi.org/10.38035/jmpis.v3i2
Cesariana, C., Juliansyah, F., & Fitriyani, R. (2022). MODEL KEPUTUSAN PEMBELIAN MELALUI KEPUASAN KONSUMEN PADA MARKETPLACE: KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN (LITERATURE REVIEW MANAJEMEN PEMASARAN). 3(1), 2022. https://doi.org/10.38035/jmpis.v3i1
Chotimah, N., Kholiq, A., Studi Pendididkan Ekonomi, P., & Muhammadiyah Mauemere, I. (2021). PENGARUH PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK KOSMETIK WARDAH PADA KALANGAN MAHASISWI IKIP MUHAMMADIYAH MAUMERE.
Dimas Azhari, R., & Frisky Fachry, M. (2020). PENGARUH CITRA MEREK DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BATIK KARAWANG DI RAMAYANA MALL, KARAWANG.
Erika, T., Tinneke, M., Tumbel, M., Program, J. V. M., Ilmu, S., & Bisnis, A. (2021). Pengaruh Promosi Terhadap Keputusan Pembelian pada Konsumen Dapur Sedap Om Dol di Manado. In Productivity (Vol. 2, Issue 3).
Fenny, K., Marpaung, M., Willy, A. S., Sofira, A., & Aloyna, S. (2021). PENGARUH HARGA, PROMOSI, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN INDOMIE PADA PT. ALAMJAYA WIRASENTOSA KABANJAHE (Vol. 7, Issue 1). http://ejournal.lmiimedan.net
Fera, & Pramudhita, C. A. (2021). Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi, Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Xiaomi Di Kota Palembang.
Giningroem, D. S. W. P., Setyawati, N. W., & Supriyanto. (2022). PERAN HARGA DAN PENAWARAN CASHBACK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN GO-FOOD DENGAN MENGGUNAKAN PEMBAYARAN DIGITAL GOPAY. / JOURNAL OF MANAGEMENT Small and Medium Entreprises (SME’s), 15(2), 175–186.
Lewinsky, J., & Krisnadi, A. R. (2020). Analisis Pengaruh Personal Branding Dan Restaurant Atmosphere Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Di 88 Korean. J-STP, 5(2).
Martini, A. N., Feriyansyah, A., & Venanza, S. (2021). Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Oppo Di Kota Pagar Alam. 3(1), 44–53.
Novianti, L., Sulivyo, L., Tinggi, S., & Ppi, I. E. (2021). PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA SMARTPHONE MADE IN CHINA DI KECAMATAN CIKUPA KABUPATEN TANGERANG (Vol. 2, Issue 2). https://databoks.katadata.co.id
Nurjanah, P., & El Ikhsan, N. (2022). PENGARUH FANATISME DAN PERILAKU KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MERCHANDISE KPOP (STUDI KASUS PADA KOMUNITAS PENGGEMAR GRUP KPOP SVT DI DKI JAKARTA). In 449 | Jurnal Administrasi Bisnis (Vol. 2, Issue 3). http://ojs.stiami.ac.id/index.php/JAMBIS
Putri, P. M., & Marlien, R. A. (2022). Pengaruh Digital Marketing terhadap Keputusan Pembelian Online. Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah), 5(1), 25–36. https://doi.org/10.36778/jesya.v5i1.510
Rahmawati, A. A.-Z., & Swarnawati, A. (2024). Pengaruh Personal Branding Raisa Andriana Terhadap Keputusan Pembelian Produk Raine Beauty (Survei Pada Followers Instagram @Officialrainebeauty). 2(2), 1–12. https://doi.org/10.47861/tuturan.v2i2.909
Razak, M. (2016). Perilaku Konsumen. Makassar : Alauddin University Press
Romadhon, E. J., & Hakimah, E. N. (2021). PENGARUH KINERJA SALES RETAIL, PERSONAL BRANDING, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SAUS JAWARA.
Salomo & Remista. (2022). PENGARUH PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK UNILEVER (Studi Kasus Mahasiswa Universitas Advent Indonesia).
Sari, M., Frendy, T., Pelleng, A. O., Punuindoong, A. Y., Studi, P., & Bisnis, A. (2021). Pengaruh Promosi terhadap Keputusan Pembelian di Online Shop Mita (Studi pada Masyarakat Kecamatan Wanea Kelurahan Karombasan Selatan Lingkungan IV Kota Manado). In Productivity (Vol. 2, Issue 5).
Siregar, A. H. (2021). PENGARUH HARGA, BRAND IMAGE DAN PERSONAL BRANDING TERHADAP KEPUTUSAN MEMBELI UNIT RUMAH DI KOMPLEKS ROYAL SUMATERA. JURNAL AKUNTANSI DAN KEUANGAN METHODIST.
Tarina, M., Faaroek, S. A., Tambunan, R. M., Komunikasi, F. I., & Unggul, U. E. (2023). GLOBAL KOMUNIKA PENGARUH PERSONAL BRANDING TASYA DI INSTAGRAM TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK MOTHER OF PEARL (Vol. 6, Issue 1).
Wowor, C., Lumanuw, B., Ogi, I., Wowor, C. A., Lumanauw, B., Ogi, I. W., Manajemen, J., & Ekonomi dan Bisnis, F. (2021). PENGARUH CITRA MEREK, HARGA DAN GAYA HIDUP TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KOPI JANJI JIWA DI KOTA MANADO THE INFLUENCE OF BRAND IMAGE, PRICE AND LIFESTYLE ON BUYING DECISION OF JANJI JIWA COFFEE IN MANADO CITY. 9(3), 1058–1068.
Zaidah Azmi, T., Taufiqurrahman, H., Chesta Adabi, B., Wicaksono, E., Timur, J., Teknologi Sepuluh November, I., & Tinggi Ilmu Administrasi Bayuangga, S. (2023). Pengaruh Brand Image dan Personal Branding Terhadap Keputusan Pembelian. 7(2).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 IJESM Indonesian Journal of Economics and Strategic Management
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.