Pengaruh Growth Opportunity, Cash Holding dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Sektor Consumer Non-Cyclicals
Keywords:
Growth Opportunity, Cash Holding, Probabilitas, Nilai PerusahaanAbstract
Pengaruh Growth Opportunity, Cash Holding dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Sektor Consumer Non-Cyclicals.
Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh growth opportunity, cash holding dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan. Metode penelitian yaitu kuantitatif, jenis dan sumber data yaitu data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan. Populasi dan sampel penelitian ini adalah perusahaan sektor consumer non cyclicals yang terdaftar di BEI tahun 2021-2023. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling sehingga didapatkan sebanyak 174 sampel data penelitian. Metode analisis yang digunakan adalah uji statistic deskriptif, uji asumsi klasik, uji regresi linear berganda, uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa growth opportunity berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan, cash holding berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan dan profitabilitas berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan.
References
Aulia, A. N., Mustikawati, R. I., & Hariyanto, S. (2018). Profitabilitas, Ukuran Perusahaan dan Intellectual Capital Terhadap Nilai Perusahaan. Journal Riset Mahasiswa Manajemen (JRMM), 6(1), 1–7
Brigham, E., & Houston, J. (2019). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. Edisi Salemba Empat. Buku Dua. Jakarta.
Halim, K. I. (2022). Pengaruh Cash Holdings, Growth Opportunity, Dan Profitability Terhadap Firm Value. Jurnal Maneksi, 11(1), 252–258. https://doi.org/10.31959/jm.v11i1.1072
Haryanto. (2020). Pengaruh growth opportunity , profitabilitas dan struktur modal terhadap nilai perusahaan pada perusahaan yang terdaftar dalam indeks kompas 100 di bursa efek indonesia. Jurnal FinAcc, 5(6), 861–872
Hery. (2017). Analisis Laporan Keuangan Intergrated and Comprehensive Edition. Jakarta: Grasindo.
Hidayat, W. W., Yuniati, T., Prasetyo, E. T., & Husadha, C. (2021). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Leverage dan CSR terhadap Nilai Perusahaan, Studi Kasus Perusahaan Jasa di Indonesia. Jurnal Ilmiah Manajemen Ubhara, 3(1), 214. https://doi.org/10.31599/jmu.v3i1.893
Jogiyanto, H. (2015). Teori Portofolio dan Analisis Investasi. Yogyakarta: BPFE
Khayati, A., Sari, R. D. P., & Giovanni, A. (2022). Nilai Tambah Modal Manusia dan Keberlangsungan Bisnis Perusahaan Sektor Consumer Non-Cyclicals. Borobudur Management Review, 2(2), 169–189. https://doi.org/10.31603/bmar.v2i2.7377
Kusmiyati, & Machdar, N. M. (2023). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kualitas Audit, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Manajemen Laba Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Riset Manajemen Dan Ekonomi (Jrime), 1(1), 01–16. https://doi.org/10.54066/jrime-itb.v1i1.77
Mariana, & Ibrahim, A. (2022). Determinan Cash Holding pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Pendahuluan. Jurnal Riset Hukum, Ekonomi Islam, Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 1(1), 1–13. http://jurnal.stisalhilalsigli.ac.id/index.php/jhei/article/view/28
Putri, S., & Mukti, A. H. (2023). Analisis Pengaruh Dividend Payout Ratio, Return on Asset, Dan Penjualan Terhadap Harga Saham. Trilogi Accounting and Business Research, 4(1), 1–6. https://doi.org/10.31326/tabr.v4i1.1593
Rahma, A. I. El, & yahya. (2021). Pengaruh Leverage Pertumbuhan Penjualan Dan Profitabilitas Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Food and Beverage Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2019. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 10(4), 1–20.
Ramadhanti, S., & Cipta, W. (2022). Pengaruh Growth Opportunity dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Vokasi : Jurnal Riset Akuntansi, 11(02), 203–212. https://doi.org/10.23887/vjra.v11i02.48156
Rahmaniar, & Fitrian Rizky. (2022). Pengaruh Profitabilitas dan Cash Holding terhadap Nilai Perusahaan. HEI EMA : Jurnal Riset Hukum, Ekonomi Islam, Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 1(2), 22–31. https://doi.org/10.61393/heiema.v1i2.69
Savitri, D. A. M., Kurniasari, D., & Mbiliyora, A. (2021). Pengaruh Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan dengan Struktur Modal sebagai Variabel Intervening (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2019). Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 21(02), 500–507. https://doi.org/10.29040/jap.v21i02.1825
Suzan, L., & Shafira, N. R. (2022). Pengaruh Board Diversity, Kinerja Keuangan, dan Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan. SEIKO : Journal of Management & Business, 5(1), 461–468. https://doi.org/10.37531/sejaman.v5i1.2110
Widi, E., Widyastuti, T., & Bahri, S. (2021). Pengaruh Struktur Modal, Likuiditas, Arus Kas Bebas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Ekobisman, 6(1), 17–34.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 IJESM Indonesian Journal of Economics and Strategic Management
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.